Pages

Sunday, September 22, 2013

CARA MEMBUAT RESEP OPOR BEBEK

Advertisment
Resep Opor Bebek
CARA MEMBUAT RESEP OPOR BEBEK

Opor kan biasannya pakai bahan ayam nah sekarang bahan yang digunakan adalah daging bebek sehingga dinamakan opor bebek.

Bahan Resep Opor Bebek :
  • 1 ekor Bebek (potong Sesuai Selera)
  • 10 siung Bawang merah
  • 6 siung Bawang putih
  • 1 sdt Ketumbar
  • 5 buah Kemiri
  • 1 sdt Merica
  • 4 lembar Daun jeruk
  • 2 batang Sereh
  • 4 lembar Daun salam
  • 2 ruas Lengkuas
  • 1 ruas Jahe
  • 300 ml Santan
  • 1 sdt Jintan
  • Gula pasir secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Air secukupnya
  • Bawang merah (potong Serong & goreng )
Cara Pembuatan Resep Opor Bebek:
  1. Cuci Semua Bahan Dan Bebeknya
  2. kemudian Haluskan semua bumbu, tumis hingga harum dan agak matang
  3. lalu Masukkan daging bebek, 
  4. bolak balik sebentar hingga terlumuri bumbu seluruhnya, dan bumbunya meresap  
  5. lalu tambahkan air, tunggu kira-kira 10 menit
  6. Tambahkan santan, masak hingga matang
  7. Angkat, sajikan dalam mangkuk,
itulah Resep Opor Bebek Spesial.
Sajiakan hangat, Taburi bawang goreng agar lebih sedap .

keyword yang terkait dengan resep opor bebek
resep opor ayam kampung, resep opor ayam enak, resep opor daging, resep opor ayam jawa, resep opor ayam, resep opor kuning, resep opor ayam kering, resep opor tahu,
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP OPOR BEBEK
Posted by:okemas
Published :2013-09-22T05:59:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP OPOR BEBEK
Tips Dan Trik Suka Bagikan