Pages

Saturday, October 12, 2013

CARA MEBUAT RESEP AYAM BUMBU RUJAK

Advertisment
Ayam Bumbu Rujak
CARA MEBUAT RESEP AYAM BUMBU RUJAK

Bahan Ayam Bumbu Rujak :
1 ekor ayam, potong 10 bagian
1/2 sendok makan air asam jawa
2 lembar daun salam
2 lembar daun jeruk, buang tulangnya
2 batang serai, ambil putihnya, memarkan
1 1/4 sendok teh garam
2 sendok teh gula merah sisir
400 ml santan dari 1 butir kelapa
3 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu Halus Ayam Bumbu Rujak:
5 buah cabai merah keriting
2 buah cabai merah besar
4 siung bawang putih
7 butir bawang merah
3 butir kemiri, sangrai
1 cm jahe

Cara Membuat Ayam Bumbu Rujak :

Lumuri ayam dengan air asam jawa dan 1 sendok teh garam. Diamkan 20 menit.
Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, dan serai sampai harum. Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
Tambahkan garam, gula merah, dan santan. Masak sampai matang dan meresap.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEBUAT RESEP AYAM BUMBU RUJAK
Posted by:okemas
Published :2013-10-12T05:10:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEBUAT RESEP AYAM BUMBU RUJAK
Tips Dan Trik Suka Bagikan