Pages

Wednesday, July 31, 2013

CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BAKSO PANGSIT

Advertisment
Cara membuat Resep Mie Ayam Bakso Pangsit
    CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BAKSO PANGSIT

    Bahan Resep Mie Ayam Bakso Pangsit :
    • 1/2 kg mie ayam (siap dibeli di pasar)
    • Bakso Sapi
    • Pangsit
    • Telur Rebus
    • 100 ml Minyak ayam
    • 100 ml Kecap asin
    • 300 gr Daging ayam direbus dan dipotong kotak
    • 3 sdm Kecap manis
    • 2 sdm Kecap Ingris
    • 2 batang Daun bawang dirajang
    • Caisin, penyedap dan bawang goreng secukupnya.

    Bumbu Resep Mie Ayam Bakso Pangsit yang dihaluskan :
    • 3 siung Bawang putih
    • 5 buah Bawang merah
    • 1 sdt Ketumbar
    • 3 cm Kunyit
    • 3 cm Jahe
    • 4 butir Kemiri

    Bahan Kaldu Resep Mie Ayam Bakso Pangsit  :
    • 2 liter Air
    • 1/2 kg Tulang ayam
    • 1 sdt Garam
    • 1/2 sdt Lada bubuk

    Cara Membuat Resep Mie Ayam Bakso :
    1. Kaldu: air direbus hingga mendidih, masukkan tulang ayam, rebus dengan api kecil hingga kaldu beraroma harum. Tambahkan lada bubuk dan garam.
    2. Tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum dan matang, masukkan ayam, tumis hingga bumbu menyerap ke dalam ayam,tambahkan penyedap, tumis sebentar, angkat, sisihkan.
    Sajikan Mie Ayam Bakso Special Pakai Telor untuk Keluarga Kita Tercinta Sambil Lihat Zodiak.
  • Bawang goreng,secukupnya
  • Daun bawang, iris halus,secukupnya
  • Keripik Pangsit goreng
Cara membuat Resep Mie Ayam Bakso Pangsit:
  1. Panaskan air secukupnya masak hingga mendidih,lalu masukkan mie.Rebus mie hingga mengapung. Angkat dan tiriskan.
  2. Siapkan mangkuk cukup besar.Taruh sedikit minyak sayur dan kecap asin dalam mangkuk.Aduk2 sampai tercampur rata.
  3. Masukkan mie yang sudah direbus kedalam mangkuk, aduk rata.
  4. Bahan 2 : Tumis bawang putih sampai harum. Masukkan ayam, aduk hingga ayam berubah warna, kemudian masukkan jamur, aduk hingga layu.
  5. Tambahkan bumbu lainnya dan air.Aduk2.
  6. Masak sampai mendidih dan kuahnya sedikit kering. Angkat.
  7. Siapkan 5 mangkuk dan masukkan mie ke masing2 mangkuknya.
  8. Beri masing-masing taoge, sawi, tumisan ayam. Taburi dengan bawang goreng dan daun bawang iris.
  9. Sajikan panas2 dengan kaldu ayam di mangkuk lainnya.Hidangkan selagi panas dengan tambahan saus sambal dan Keripik pangsit goreng.


Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BAKSO PANGSIT
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T08:21:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BAKSO PANGSIT
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BANGKA

Advertisment
Cara membuat Resep Mie Ayam BangkaCARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BANGKA

Bahan 1 Resep Mie Ayam Bangka:
  • 1 kg mie telur/kuning basah/segar,siap beli
  • 150 gr sawi hijau, potong 3 cm, rebus sebentar
  • 150 gr taoge besar,buang ujung akarnya,cuci bersih
Bahan 2 Resep Mie Ayam Bangka:
  • 2 sdm minyak sayur
  • 1/2 sdt minyak wijen
  • 2 siung bawang putih, cincang halus
  • 250 gr daging ayam, potong kecil
  • 100 gr jamur merang, potong kecil ( jika tidak suka bisa tidak ditambahkan )
  • 2 sdm saus tiram
  • 2 sdm kecap asin
  • 1 sdm kecap manis
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1 sdt garam
  • 150 ml air
Pelengkap Resep Mie Ayam Bangka:
  • 2 ltr air aldu ayam
  • Bawang goreng,secukupnya
  • Daun bawang, iris halus,secukupnya
  • Keripik Pangsit goreng
Cara membuat Resep Mie Ayam Bangka:
  1. Panaskan air secukupnya masak hingga mendidih,lalu masukkan mie.Rebus mie hingga mengapung. Angkat dan tiriskan.
  2. Siapkan mangkuk cukup besar.Taruh sedikit minyak sayur dan kecap asin dalam mangkuk.Aduk2 sampai tercampur rata.
  3. Masukkan mie yang sudah direbus kedalam mangkuk, aduk rata.
  4. Bahan 2 : Tumis bawang putih sampai harum. Masukkan ayam, aduk hingga ayam berubah warna, kemudian masukkan jamur, aduk hingga layu.
  5. Tambahkan bumbu lainnya dan air.Aduk2.
  6. Masak sampai mendidih dan kuahnya sedikit kering. Angkat.
  7. Siapkan 5 mangkuk dan masukkan mie ke masing2 mangkuknya.
  8. Beri masing-masing taoge, sawi, tumisan ayam. Taburi dengan bawang goreng dan daun bawang iris.
  9. Sajikan panas2 dengan kaldu ayam di mangkuk lainnya.Hidangkan selagi panas dengan tambahan saus sambal dan Keripik pangsit goreng.


Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BANGKA
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:35:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP MIE AYAM BANGKA
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP SAYAP AYAM ISI

Advertisment
Cara Membuat Resep Sayap Ayam IsiCARA MEMBUAT RESEP SAYAP AYAM ISI

Bahan Resep Sayap Ayam Isi :
  • 10 buah sayap ayam
  • 200 gr daging ayam
  • 3 sdm tepung panir kasir
  • 1 btr telur ayam
  • 1 btg daun bawang,iris halus
  • 50 ml air
  • ½ sdt bawang putih,cincang halus
  • ½ sdt kecap asin
  • 1 sdt minyak wijen
  • ¼ sdt lada bubuk
  • ½ sdt gula pasir
  • ½ sdt garam
Cara Membuat Resep Sayap Ayam Isi:
  1. Siapkan sayap ayam, bagian yang dipakai adalah bagian ujung hingga ke tengah sayap saja. Cuci bersih dan tiriskan.
  2. Keringkan permukaannya dengan cara ditepuk-tepuk dengan tissue dapur.
  3. Patahkan tulang diantara bagian ujung sayap dengan bagian di tengah lakukan dengan hati-hati menggunakan pisau dapur yang kecil tusukan ujung pisau ke dalam sayap melalui bagian daging yang terbuka hingga tulang terpisah dari kulit. Tarik tulang keluar dan keluarkan dagingnya. Sisihkan.
  4. Masukkan kumpulan daging ayam yang diperoleh dari tulang ke mangkuk, cincang daging ayam bersama kumpulan daging dari sayap masukkan bawang putih cincang dan semua bumbu ke dalamnya, aduk rata.
  5. Blender adonan bersama telur ayam dan air. Blender sampai halus.
  6. Campur daging ayam yang sudah diblender dengan irisan daun bawang dan tepung panir. Aduk sampai tercampur rata.
  7. Masukkan adonan ayam ke dalam sayap yang telah kosong, dengan menggunakan ujung jari, dorong adonan sehingga memenuhi seluruh sayap. Lakukan hingga adonan habis.
  8. Panaskan panci kukusan. Kukus selama 25 menit. Angkat dan dinginkan.
  9. Panaskan minyak goreng dengan api sedang.Goreng sayap ayam sampai matang dan kuning kecoklatam.Angkat dan sajikan selagi hangat bersama saus tomat/sambal.

Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP SAYAP AYAM ISI
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:33:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP SAYAP AYAM ISI
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP SUP CEKER AYAM

Advertisment
Cara Membuat Resep Sup Ceker AyamCARA MEMBUAT RESEP SUP CEKER AYAM

Bahan Resep Sup Ceker Ayam :
  • 1 liter air kaldu ayam,sisa air rebusan
  • 10 buah ceker ayam,cuci bersih
  • Merica bubuk secukupnya
  • 1 ruas jahe,iris halus
  • Garam,bumbu penyedap,gula secukupnya
  • Daun bawang dan seledri,potong 1 cm
  • Bawang goreng secukupnya
Bumbu halus Resep Sup Ceker Ayam :
  • 3 siung bawang merah
  • 5 siung bawang merah
Cara Membuat Resep Sup Ceker Ayam :
  1. Didihkan air kaldu dengan api sedang.sisihkan
  2. Tumis bumbu halus bersama jahe,sampai harum. Masukkan kedalam rebusan air kaldu.Tambahkan ceker ke dalam rebusan air kaldu, biarkan sampai ceker empuk.
  3. Terakhir masukkan garam,merica bubuk,bumbu penyedap,gula dan daun bawang.
  4. Sajikan sup bersama taburan bawang goreng dan seledri.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP SUP CEKER AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:31:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP SUP CEKER AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP LAWAR AYAM KHAS BALI

Advertisment
Cara Membuat Resep Lawar Ayam Khas BaliCARA MEMBUAT RESEP LAWAR AYAM KHAS BALI

Bahan 1 Resep Lawar Ayam Khas Bali:
  • 3 btg kacang panjang, potong ukuran ½ cm,rebus asal layu.
  • ½ btr kelapa agak muda,parut, sangrai.
  • 3 siung bawang putih,iris tipis,goreng.
  • 8 buah bawang merah,iris tipis, goreng.
  • 2 butir cabe merah, buang bijinya, potong serong.
  • 6 butir cabe rawit, iris.
  • 3 sdt cabe kering giling.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Bawang goreng untuk taburan
Bahan 2 Resep Lawar Ayam Khas Bali:
  • 250 gr daging ayam tanpa tulang,suwir2/iris tipis.
  • penyedap rasa secukupnya
  • 1 sdt air perasan jeruk nipis.
  • 1 sdt garam.
  • ½ sdt lada hitam, haluskan.
  • Daun pisang untuk pembungkus
Cara Membuat Resep Lawar Ayam Khas Bali:
  1. Bahan 1 : Campurkan kacang panjang, kelapa, bawang merah, bawang putih,cabe dan penyedap rasa. Aduk sampai tercampur rata.
  2. Bahan 2 :Campurkan suwiran ayam dengan 2 sdm penyedap rasa.Aduk rata hingga membentuk semacam adonan. Setelah itu, letakkan adonan memanjang di atas daun pisang, lalu gulung hingga padat.
  3. Kukus gulungan tadi selama 20 menit.
  4. Buka daun pisang. Acak-acak daging ayam dengan garpu.
  5. Campurkan daging ayam dengan campuran kacang panjang.Tambahkan garam,merica dan perasan jeruk nipis.Sajikan dengan taburan bawang goreng diatasnya.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP LAWAR AYAM KHAS BALI
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:29:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP LAWAR AYAM KHAS BALI
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU BALADO

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Bumbu Balado CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU BALADO

Bahan Resep Ayam Bumbu Balado :
  • 1 ekor ayam kampung ukuran sedang,potong 8 bagian,cuci bersih
  • 2 sdm air jeruk nipis
  • Minyak goreng secukupnya
Bumbu Resep Ayam Bumbu Balado (tumbuk kasar) :
  • 5 btr bawang merah
  • 8 buah cabai merah
  • 15 buah cabai rawit
  • Garam,gula secukupnya
  • Air secukupnya
Cara Membuat Resep Ayam Bumbu Balado :
  1. Lumuri ayam dengan garam dan air jeruk nipis,diamkan 15 menit di lemari pendingin
  2. Ungkep dan tutup rapat ayam dengan 100 cc air masak hingga ayam lunak.Angkat dan sisihkan.
  3. Panaskan minyak,goreng ayam setengah matang. Angkat dan tiriskan.
  4. Panaskan 5 sdm minyak,tumis bumbu tumbuk hingga harum.
  5. Masukkan ayam,masak sambil diaduk hingga bumbu meresap dan tercampur rata.
  6. Angkat dan sajikan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU BALADO
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:23:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU BALADO
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR BUMBU PEDAS MANIS

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Bakar Bumbu Pedas ManisCARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR BUMBU PEDAS MANIS

Bahan Resep Ayam Bakar Bumbu Pedas Manis :
  • 1 ekor ayam ukuran sedang, potong menjadi 4 bagian
  • 3 lembar daun salam
  • 4 sdm kecap manis
  • 2 sdm air asam jawa
  • 300 ml air
Bumbu halus Resep Ayam Bakar Bumbu Pedas Manis :
  • 5 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 8 buah cabai merah keriting
  • 10 buah cabai rawit
  • 1/2 sdt ketumbar
  • 1 ruas jari kunyit
  • 1 ruas jari jahe
  • 1 ruas jari lengkuas
  • Garam dan gula secukupnya
Cara Membuat Resep Ayam Bakar Bumbu Pedas Manis:
  1. Lumuri ayam dengan bumbu halus. Biarkan selama 30 menit.
  2. Campur ayam berbumbu dengan air, daun salam, kecap manis, dan air asam. Ungkep hingga ayam empuk dan kuah kental, angkat.
  3. Bakar ayam berbumbu diatas bara api hingga permukaannya agak kering sambil dioles2 bumbu ungkepnya.
  4. Angkat dan sajikan bersama sambal dan lalapan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR BUMBU PEDAS MANIS
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:21:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR BUMBU PEDAS MANIS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK SAMBAL HIJAU

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Masak Sambal Hijau
CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK SAMBAL HIJAU

Bahan Resep Ayam Masak Sambal Hijau :
  • 1 kg ayam,potong menjadi 12
  • 1 sdm air jeruk nipis
  • 10 btr bawang merah,gerus kasar
  • 7 siung bawang putih,gerus kasar
  • 10 buah cabai hijau ,gerus kasar
  • 15 buah cabai rawit hijau,gerus kasar
  • 5 buah tomat sayur hijau,masing2 potong jd 6
  • 3 lembar daun salam
  • 1 ruas ibu jari lengkuas, memarkan
  • 3 lbr daun jeruk,iris kasar
  • 2 btg daun bawang, potong 1 cm
  • Air secukupnya
  • 1 sdm tepung maizena, larutkan dengan sedikit air
  • Minyak goreng secukupnya
  • Garam dan gula secukupnya
Cara Membuat Resep Ayam Masak Sambal Hijau:
  1. Lumuri ayam dengan air jeruk nipis dan sedikit garam,aduk.Diamkan 30 menit dalam lemari es.
  2. Panaskan minyak, goreng ayam sampai setengah matang.
  3. Panaskan 6 sdm minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu. Masukkan cabai hijau, cabai rawit, tomat, daun salam, lengkuas, dan daun jeruk, aduk hingga layu.
  4. Masukkan ayam, tuang air, lalu aduk hingga mendidih. Masukkan daun bawang, garam, dan gula, lalu aduk hingga semua bahan matang. Masukkan larutan maizena, aduk dan masak sampai mengental.Angkat dan sajikan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK SAMBAL HIJAU
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:15:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK SAMBAL HIJAU
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP PASTEL ISI KARI AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP PASTEL ISI KARI AYAM
CARA MEMBUAT RESEP PASTEL ISI KARI AYAM

Bahan Isi Resep Pastel Isi Kari ayam:
  • 100 gr bawang bombay, cincang halus
  • 150 daging ayam fillet,potong2 dadu
  • 100 gr kentang,kupas,potong2 dadu
  • 1 sdt garam
  • 1/2 sdm bumbu kari bubuk,siap pakai
  • 2 sdm minyak untuk menumis
  • Minyak untuk menggoreng
Bahan Kulit Resep Pastel Isi Kari ayam :
  • 250 gr tepung terigu,ayak
  • 1 sdm gula halus
  • 70 gr mentega,kocok lembut
  • 100 ml air
Cara Membuat Resep Pastel Isi Kari ayam:
  1. Isi : Panaskan minyak, tumis bawang bombay hingga harum. Masukkan ayam, aduk-aduk hingga ayam berubah warna. Tambahkan kentang, garam, dan bumbu kari. Masak sampai semua bahan matang. Angkat. Sisihkan.
  2. Kulit : Aduk terigu, garam, dan mentega hingga rata. Masukkan air sedikit demi sedikit sambil uleni hingga menjadi adonan yang kalis dan tidak lengket.
  3. Tutup adonan dengan lap basah, diamkan 20 menit.
  4. Giling adonan di meja bertabur terigu hingga tipis, atau dengan gilingan mie no.5. Cetak bunder berdiameter 8 cm.
  5. Isi setiap adonan kulit dengan 2 sdm adonan isi.
  6. Lipat dua, tekuk sedikit tepinya, hingga membentuk hiasan bergerigi.
  7. Panaskan minyak dengan api sedang,goreng pastel hingga kuning kecoklatan dan matang. Angkat,tiriskan.
  8. Sajikan bersama saos sambal ataupun cabai rawit.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP PASTEL ISI KARI AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:09:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP PASTEL ISI KARI AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP KUE LUMPUR AYAM

Advertisment
Cara membuat Resep Kue Lumpur AyamCARA MEMBUAT RESEP KUE LUMPUR AYAM

Bahan Resep Kue Lumpur Ayam 1 :
  • 150 gr daging ayam giling
  • 50 gr jamur kancing,iris tipis
  • 4 siung bawang putih,cincang
  • 5 btr bawang merah,cincang
  • 2 cabe merah,cincang
  • 3 sdt saos tomat
  • 1 sdt garam
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1/2 sdt gula pasir
  • 75 ml air
  • 2 tangkai kucai,cincang halus
  • 2 sdm minyak untuk menumis
Bahan Resep Kue Lumpur Ayam 2 :
  • 100 gr margarin
  • 300 ml air
  • 200 gr tepung terigu
  • 100 gr gula pasir
  • 1/2 sdt garam
  • 200 gr kentang kukus, dihaluskan
  • 8 btr telur
  • 500 ml santan kental
Cara membuat Resep Kue Lumpur Ayam :
  1. Isi : Panaskan minyak, tumis bawang putih,bawang merah sampai harum.Tambahkan ayam giling.Aduk2 sampai ayam berubah warna
  2. Masukkan jamur kancing,aduk rata.Tambahkan saos tomat,merica bubuk,garam dan gula pasir.Aduk rata
  3. Tuang air,aduk sampai meresap. Tambahkan kucai dan aduk rata. Sisihkan
  4. Kue lumpur :Panaskan margarin dan air sambil diaduk sampai mendidih
  5. Masukkan tepung terigu, garam dan kentang. Aduk sampai kalis. Angkat dan dinginkan
  6. Tambahkan telur satu persatu sambil dikocok rata dengan mikser kecepatan rendah.
  7. Tuang santan sedikit-sedikit sambil dikocok rata
  8. Tuang adonan dicetakan kue lumpur yang sudah dipanaskan dan diberi olesan minyak . Biarkan setengan matang,lalu beri satu sendok teh isi. Tutup dan biarkan sampai matang.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP KUE LUMPUR AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T07:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP KUE LUMPUR AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

RESEP KREMES AYAM GORENG DAN CARA MEMBUATNYA

Advertisment
Cara membuat Resep Ayam KremesCARA MEMBUAT RESEP AYAM KREMES

Bahan Resep Ayam Kremes:
  • 1 ekor ayam buras,bersihkan,potong 18 bagian
  • 5 lbr Daun jeruk,remas2
  • 2 btg Serai,memarkan
  • 5 lbr Daun salam
  • 2 sdm Mentega
  • Garam,gula pasir,bumbu penyedap secukupnya
  • 1 Ltr santan kental
Bumbu halus Resep Ayam Kremes :
  • 8 btr bawang mera
  • 5 siung bawang putih
  • 1 ruas jari kunyit
  • 1 ruas jari Jahe
  • 1 ruas jari Lengkuas, memarkan
  • 1 sdm Ketumbar haluskan
  • 2 sdm Mentega
  • 1/2 sdm merica
Bahan Resep Ayam Kremes :
  • 2 ruas jari Lengkuas,parut
  • 1 ruas jari Jahe,cincang
  • 4 btr Bawang merah
  • 1 btg Serai,cincang
  • 1 sdm Ketumbar,haluskan
Cara membuat Resep Ayam Kremes :
  1. Ayam : Tumis bumbu halus bersama mentega.Masukkan ayam, setelah harum dan bumbu tercampur rata, tuangkan santan, kecilkan api, biarkan (ungkep).
  2. Setelah santannya mengering /berkurang dan ayamnya empuk.Angkat dan dinginkan.Goreng ayam dalam minyak panas,api sedang sampai kecoklatan.Angkat
  3. Kremes : Goreng semua bahan kremes hingga kecoklatan.
  4. Sajikan ayam bersama taburan kremesnya.
Advertisment





thumbnail Title: RESEP KREMES AYAM GORENG DAN CARA MEMBUATNYA
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:53:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
RESEP KREMES AYAM GORENG DAN CARA MEMBUATNYA
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM POP KHAS PADANG

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Pop Khas PadangCARA MEMBUAT RESEP AYAM POP KHAS PADANG

Bahan Resep Ayam Pop Khas Padang:
  • 1 ekor ayam buras ukuran sedang, potong jd 12 bagian
  • 4 siung bawang putih,haluskan
  • 6 butir bawang merah,haluskan
  • 3 lbr daun salam
  • 1 sdt garam
  • 2 sdm air jeruk nipis
  • 300 ml air kelapa
  • minyak goreng secukupnya
Bahan Sambal Ayam Pop Khas Padang :
  • 2 sdm minyak untuk menumis
  • 4 sdm air panas
  • 10 buah Cabe merah,rebus
  • 5 butir bawang merah,rebus
  • 3 siung bawang putih,rebus
  • 200 gr tomat merah besar,rebus
  • 10 mata petai
  • Garam dan gula pasir secukupnya
Cara Membuat Resep Ayam Pop Khas Padang:
  1. Ayam pop : Lumuri potongan ayam dengan bawang putih,bawang merah,garam, dan air jeruk nipis. diamkan selama 1 jam supaya bumbu meresap
  2. Didihkan air kelapa, masukkan ayam beserta bumbunya dan daun salam.Masak hingga ayam lunak dan kuah mengering, Angkat
  3. Panaskan minyak diatas api sedang, goreng ayam sebentar, angkat dan tiriskan.
  4. Sambal : Haluskan bumbu yang sudah direbus tadi sampai halus.Panaskan minyak, tumis hingga harum tambahkan garam,gula dan air.Terakhir masukkan pete.Aduk hingga mendidih dan keluar minyaknya.Angkat
  5. Sajikan bersama Ayam goreng,sambal beserta lalapannya.

Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM POP KHAS PADANG
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:51:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM POP KHAS PADANG
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP SOSIS AYAM ASAM MANIS

Advertisment
Cara membuat Resep Sosis Ayam Asam ManisCARA MEMBUAT RESEP SOSIS AYAM ASAM MANIS

Bahan Resep Sosis Ayam Asam Manis :
  • 5 buah sosis ayam,cuci,potong serong
  • ¼ buah nanas,potong kotak
  • ½ buah paprika hijau,iris tipis memanjang
  • ¼ buah bawang bombay,iris tipis memanjang
  • 2 siung bawang putih,cincang
  • ½ sdm tepung sagu,larutkan dengan 2 sdm air
  • Garam,gula secukupnya
  • 120 ml air
  • Minyak goreng secukupnya
Cara membuat Resep Sosis Ayam Asam Manis :
  1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih sampai wangi.Masukkan bawang bombay, paprika. Aduk rata.
  2. Masukkan nanas, aduk rata sampai matang.
  3. Masukkan sosis, air, garam, gula pasir. Masak sampai sosis matang.
  4. Masukkan larutan tepung sagu sedikit-sedikit sampai mengental dan mendidih. Angkat dan sajikan selagi hangat.

Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP SOSIS AYAM ASAM MANIS
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:48:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP SOSIS AYAM ASAM MANIS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP SAYUR BUNTIL ISI AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP SAYUR BUNTIL  ISI AYAMCARA MEMBUAT RESEP SAYUR BUNTIL  ISI AYAM

Bahan Resep Sayur Buntil Isi Ayam:
  • 650 gram daging ayam giling
  • Kelapa agak tua diparut memanjang ½ butir
  • 3 siung bawang putih
  • 1 sendok teh ketumbar sangrai
  • 10 buah cabai merah (buang bijinya)
  • Gula secukupnya
  • 7 lembar daun pepaya yang agak muda
Kuah Resep Sayur Buntil Isi Ayam:
  • 5 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 5 butir kemiri
  • 3 buah cabai merah (buang bijinya)
  • 1 ruas lengkuas (diiris halus)
  • 2 lembar daun salam
  • 1 ruas kunyit
  • Minyak goreng secukupnya
  • Santan secukupnya
  • 50 gram cabai rawit utuh
  • Garam secukupnya
Cara Membuat Resep Sayur Buntil Isi Ayam :
  1. Haluskan ketumbar, bawang putih, cabai merah, daun jeruk, gula pasir, dan garam secukupnya. Campur bumbu yang telah dihaluskan dengan daging ayam giling dan kelapa parut. Aduk sampai rata dan bagi-bagi menurut selera.
  2. Bersihkan daun pepaya kemudian rebus setengah matang. Angkat dan tiriskan. Bungkus adonan ayam kelapa yang telah dibagi-bagi tadi dengan daun pepaya. Kukus sampai matang.
  3. Untuk membuat kuah, haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, cabai merah, dan tumis sampai matang dan harum. Masukkan lengkuas, daun salam, santan, dan garam. Aduk perlahan hingga mendidih, kemudian masukkan cabai rawit dan ayam bungkus. Didihkan lagi, angkat, dan hidangkan.
Di poskan oleh :www.kreasimasakan.blogspot.com
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP SAYUR BUNTIL ISI AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:43:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP SAYUR BUNTIL ISI AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP STUP AYAM SAYURAN

Advertisment
Cara membuat Resep stup ayam SayuranCARA MEMBUAT RESEP STUP AYAM  SAYURAN

Salah satu resep untuk hindarkan katarak adalah..

Bahan Resep stup ayam Sayuran :
  • 1 ekor ayam,dipotong 24 bagian
  • 1 buah bawang bombay,dipotong panjang 8 bagian
  • 2 siung bawang putih,dicincang kasar
  • 1 buah pekak
  • 1 buah tomat,dipotong panjang
  • 200 gr brokoli,dipotong per kuntum
  • 200 gr wortel,dipotong panjang 3 cm,masing2 dibelah 2
  • 2 sdm saus tomat
  • 1 sdm kecap manis
  • 1 sdm garam
  • 3/4 sdt merica hitam kasar
  • 1/2 sdt gula pasir
  • 1000 ml air
  • 1 sdm margarin untuk menumis
Cara membuat Resep stup ayam Sayuran:
  1. Tumis bawang bombay,bawang putih,dan pekak sampai harum.Masukkan ayam.Aduk sampai berubah warna.
  2. Masukkan tomat.Tumis sampai layu
  3. Masukkan brokoli dan wortel.Tumis sampai layu.Tambahkan saus tomat,kecap manis,garam,merica hitam,dan gula pasir.Aduk rata
  4. Tuang air.Tutup dan masak sampai kental.Angkat dan sajikan.
(Sumber-Saji)
Diposkan oleh : www.kreasi masakan.blogspot.com
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP STUP AYAM SAYURAN
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:40:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP STUP AYAM SAYURAN
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR LARIS MANIS

Advertisment
Cara Membuat Masakan Ayam Bakar Laris Manis Pasti Laku BeratCARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR LARIS MANIS
Bahan Ayam Bakar :
  • Paha ayam
  • Jeruk
  • Madu
  • Mentega
  • Jahe
  • Selada
  • Bawang bombay
  • Daun bawang
  • Lemon
  • Tomat
  • Merica
  • Garam
  • Gula pasir
  • Bawang putih
  • Jeruk nipis
  • Santan
  • Cabe
  • Kecap asin
  • Wortel
Cara Membuat Resep Masakan Ayam Bakar Laris Manis Pasti Laku Berat :
  1. Potong ayam taburi dengan garam, merica, bawang putih lalu rebus
  2. Masukkan jeruk yang sudah dipotong
  3. Taruh di dalam mangkuk : bawang putih, jeruk sari, kulit lemon, lemon, gula pasir, jeruk nipis, jahe, merica, garam, kecap asin, air. Aduk rata, masukkan ayam. Biarkan 5 – 10 menit hingga bumbu meresap
  4. Potong bawang bombay tipis-tipis, masukkan ke dalam mangkuk
  5. Olesi panggangan dengan mentega
  6. Olesi ayam dengan mentega lalu taruh di panggangan
  7. Bakar ayam, oleskan mentega
  8. Masukkan ayam ke dalam mangkuk bumbu
  9. Masukkan ayam ke alat panggangan taburi dengan bumbu jahe, bawang, cabe
  10. Oleskan mentega
  11. Siapkan garnish : selada, wortel, ayam, cabe, wortel, tomat, jeruk
  12. Bentuk nasi menjadi bundar-bundar
  13. Taburkan daun bawang, madu dan merica
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR LARIS MANIS
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:28:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR LARIS MANIS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP TONGKOL ASAM PEDAS

Advertisment
Cara membuat Resep Tongkol Ayam Pedas
CARA MEMBUAT RESEP TONGKOL ASAM PEDAS

Bahan Tongkol Ayam  :
½ kg ikan tongkol sisik bagian tengahnya kemudian dibersihkan

2 cm lengkuas, dimemarkan
1 btg serai, dimemarkan
1 lbr daun kunyit diremas lalu disimpul
3 butir asam kandis
4 btg daun ruku-ruku
600 ml air


Bumbu Tongkol Ayam Dihaluskan:
1 sdm cabe merah keriting giling (bisa ditambah kalo suka pedas bangeeet)

8 butir bawang merah
3 butir bawang putih
2 butir kemiri
1 cm jahe
2 cm kunyit
3/4 sdm garam
Penyedap secukupnya (kalo suka)


Cara membuat Resep Tongkol Ayam Pedas:
Tumis bumbu yang dihaluskan sampai harum Masukkan serai, lengkuas, daun kunyit dan air masak hingga mendidih.

Terakhir masukan ikan, asam kandis, dan daun ruku-ruku masak kira2 matang. Angkat dan sajikan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP TONGKOL ASAM PEDAS
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:26:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP TONGKOL ASAM PEDAS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM
CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM

BAHAN  PERUT AYAM:
250 gram tepung terigu
80 gram gula pasir
/14 sdt vanili bubuk
1/2 sdt baking powder
1/2 sdt ragi instant
2 butir telur
50 ml air kelapa
Minyak untuk menggoreng

CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM:
1. Campur tepung terigu dengan gula pasir, vanili bubuk, baking powder dan ragi instant
aduk rata.

2. Masukkan telur dan air kelapa, aduk hingga menjadi adonan yang kental, istirahatkan
selama 30 menit.

3. Siapkan kantung plastik hias/segitiga isi dengan adonan secukupnya lubangi
secukupnya.

4. Panaskan minyak semprotkan adonan buat melingkar, seperti obat nyamuk, goreng
hingga berwarna coklat keemasan angkat.

5. Sajikan hangat.

Untuk : 15 potong
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:25:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP PERUT AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR ASAM PEDAS

Advertisment
Cara membuat Resep Ayam Bakar Asam PedasCARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR ASAM PEDAS


Bahan Ayam Bakar :
1 kg ayam dibuang kulitnya lalu potong2 dan cuci bersih
350 ml air
1 lbr daun kunyit, disimpulkan
2 lbr daun jeruk
2 lbr daun salam
2 buah asam kandis
1 sdm kecap manis


Bumbu Ayam Bakar Halus:
10 buah cabai merah keriting

8 buah cabai rawit merah
8 butir bawang merah
5 siung bawang putih
3 butir kemiri
1 cm jahe
2-3 cm kunyit
10 cm serai
2 sdt garam
1 sdt gula merah


Cara membuat Resep Ayam Bakar Asam Pedas:
Campur bumbu halus dan semua bahan aduk rata lalu masak hingga ayam matang dan air susut (kering).

Kemudian bakar hingga kering (dipanggang), hidangkan dengan sambal kecap.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR ASAM PEDAS
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:19:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BAKAR ASAM PEDAS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG GARING

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Goreng GaringCARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG GARING

Bahan Ayam Goreng:
  • 1 ekor (800 gr) ayam buras (kampung), potong jadi 4
  • 1000 cc air kelapa
  • 3 lbr daun salam
  • 2 btg serai yg diambil putihnya
  • garam secukupnya
  • merica bubuk secukupnya
  • minyak goreng
Bumbu Ayam Goreng yg dihaluskan :
  • 4 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 2 ruas jari jahe
  • 1 ruas jari kunyit
  • 3 btr kemiri
  • 1/2 sdm ketumbar
Cara Membuat Resep Ayam Goreng Garing:
  1. Campur semua bahan kecuali mingak goreng dengan bumbu yg sudah dihaluskan, lalu rebus hingga bumbu meresap dan air tinggal sedikit
  2. Goreng ayam berbumbu hingga berwarna kecokelatan, angkat.

Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG GARING
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T06:13:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG GARING
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG PADANG

Advertisment
Cara Membuat Resep Ayam Goreng Padang
CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG PADANG

BahanAyam Goreng Padang:
1 kg ayam dipotong-potong lalu cuci bersih

400 ml air


Bumbu halus Ayam Goreng Padang :
4 butir bawang putih

4 butir kemiri
2 sdt ketumbar
2 cm jahe
1 sdt kunyit halus
1 btg serai
1 ½ sdt garam
75 gr lengkuas
1 sdt air asam jawa
1 sdt gula pasir

Cara Membuat Resep Ayam Goreng Padang:
Campur bumbu halus dengan ayam dan air, lalu aduk rata, masak di atas kompor hingga ayam matang dan air terserap habis.Angkat, sisihkan.
Panaskan minyak goring, lalu goreng ayam hingga kuning kecoklatan. Kemudian sisa bumbu di goreng hingga kering. Siap dihidangkan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG PADANG
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T05:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG PADANG
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BETUTU

Advertisment
Cara Membuat Resep ayam Betutu
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BETUTU

Bahan Ayam Betutu :
  • 1 ekor ayam kampung
  • 100 gr daun singkong muda, rebus hingga lunak, peras, potong-potong
  • 5 sdm minyak, untuk menumis
  • daun pisang/aluminium foil, untuk pembungkus
Bumbu Ayam Betutu Yang Dihaluskan :
  • 7 buah cabai merah dan 5 buah cabe rawit
  • 5 buah kemiri, disangrai
  • 10 buah bawang merah
  • 1 sdt terasi
  • 5 buah bawang putih
  • 1 sdm ketumbar, disangrai
  • 1 btg serai, diiris halus
  • 2 sdt merica bulat
  • 1 sdm lengkuas dicincang
  • ½ sdt pala bubuk
  • 2 ruas jari kunyit dicincang
  • 4 lembar daun jeruk
  • 2 cm jahe dicincang
  • 2 cm kencur dicincang
  • garam,gula pasir sesuai selera
Cara Membuat Resep ayam Betutu:
  1. Tumis bumbu halus sampai harum dan kering.Angkat dan dinginkan.Bagi menjadi dua bagian.
  2. Campur satu bagian bumbu dengan daun singkong.Masukkan dalam rongga badan ayam, semat lubangnya dengan tusuk gigi. Lumuri sisa bumbu pada permukaan ayam dan di bawah kulit.
  3. Bungkus dengan beberapa lapis daun pisang, ikat erat dengan tali. Panggang dalam oven dengan panas 180°C, selama 2-3 jam sampai matang.
  4. Angkat, potong-potong dan hidangkan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BETUTU
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T01:08:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BETUTU
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP LAKSA AYAM

Advertisment
Cara membuat Resep Laksa Ayam
CARA MEMBUAT RESEP LAKSA AYAM
Bahan Laksa Ayam:
Bihun, rendam air panas, tiriskan

Taoge
½ kg dada ayam
Bawang goreng
Jeruk nipis
Emping / Kerupuk udang
Daun kemangi
Sambal cabai merah
1 ltr air
1 ltr santan
2 cm lengkuas dimemarkan
2 btg serai dimemarkan
2 lbr daun salam
2 lbr daun jeruk


Bumbu halus Laksa Ayam:
8 butir bawang merah

4 butir bawang putih
6 butir kemiri
1 sdm ketumbar
1 cm jahe
3 cm kunyit
1 sdm gula merah
1 sdm garam (kalo kurang bisa ditambah)
1 sdt masako rasa ayam


Cara membuat Resep Laksa Ayam:
Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan serai, daun salam dan daun jeruk.

Tuang air, aduk lalu masukan ayam masak hingga mendidih dan ayam matang, setelah itu pisah ayam dan kaldu, lalu ayam disuwir.
Didihkan lagi kaldu dan tuangi santan masak hingga mendidih
Tempatkan dalam mangkuk bihun, tauge, suwiran ayam dan daun kemangi, Tuang kuah , taburi bawang goreng, sambal dan perasan jeruk nipis .
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP LAKSA AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T01:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP LAKSA AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM KECAP GURIH

Advertisment
Cara membuat Resep Ayam Kecap Gurih
CARA MEMBUAT RESEP AYAM KECAP GURIH

Bahan Ayam Kecap :
½ kg ayam, potong sesuai selera lalu goreng setengah matang

100 ml santan kental
4 sdm kecap manis
1 buah bawang bombay iris halus
Bawang goreng untuk taburan

Bumbu halus Ayam Kecap:
3 butir bawang putih
½ sdt merica
1 sdt garam


Cara membuat Resep Ayam Kecap Gurih :
Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum lalu masukann irisan bawang bombay aduk hingga bawang layu.

Setelah itu masukan ayam, santan, garam, dan kecap aduk, masak hingga matang dan kental.
Sajikan dengan ditaburi bawang goreng diatasnya.

NB : bila suka pedas bisa dimasukan irisan cabai
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM KECAP GURIH
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T00:57:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM KECAP GURIH
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM SUWIR KECAP

Advertisment
Cara membuat Ayam Suwir KecapCARA MEMBUAT RESEP AYAM SUWIR KECAP


Bahan Ayam Suwir Kecap :
½ kg dada ayam taburi garam, goreng lalu disuwir kasar
2 lbr daun jeruk
Kecap manis


Bumbu halus Ayam Suwir Kecap:
8 buah cabai merah
1 buah tomat merah
2 butir bawang merah
1 sdt terasi
Garam secukupya
Vetsin (bisa diganti gula pasir secukupnya)


Cara membuat Resep Ayam Suwir Kecap:
Tumis bumbu halus sampai harum masukan ayam suwir, kecap, daun jeruk dan beri air 50ml aduk rata, masak terus sampai bumbu meresap dan air habis ( kering ). Sajikan .
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM SUWIR KECAP
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T00:52:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM SUWIR KECAP
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT SAMBAL TEMPE DAN AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT SAMBAL TEMPE DAN AYAM
CARA MEMBUAT SAMBAL TEMPE DAN AYAM

Bahan Sambal Tempe Dan Ayam:
500 gr tempe potong dadu goreng
200 gr daging ayam cincang
200 ml santan
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas digeprak
1 btg serai di geprak
1 sdm kecap manis


Bumbu halus Sambal Tempe Dan Ayam:
7 buah cabai merah keriting
5 butir bawang merah
3 butir bawang putih
3 butir kemiri
1 ½ sdt garam
½ sdt masako rasa ayam


Cara membuat Resep Sambal Tempe Dan Ayam:

Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas hingga harum lalu masukan ayam cincang dan santan masak sampai ayam matang, terakhir masukan tempe masak hingga mengental (kering).
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT SAMBAL TEMPE DAN AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-31T00:50:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT SAMBAL TEMPE DAN AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

Tuesday, July 30, 2013

CARA MEMBUAT RESEP TONGSENG AYAM

Advertisment
Cara Membuat Resep Tongseng Ayam
CARA MEMBUAT RESEP TONGSENG AYAM

Bahan Tongseng Ayam :
1kg ayam dipotong kecil, cuci bersih
6 sdt bawang merah halus
3 sdt bawang putih halus
1 sdt merica bubuk
1 bawang Bombay iris kasar
5 buah cabe merah keriting iris serong
6 buah cabe rawit di iris kasar ( kalau suka pedas )
1 liter santan
1 sdm garam
1 sdt gula pasir
2-3 sdm kecap manis
6 lembar kol di iris kasar
1 buah tomat di iris kasar
1 sdm bawang merah goring


Cara Membuat Resep Tongseng Ayam :
Tumis bawang merah, bawang putih, merica, bawang Bombay sampai harum.

Masukan cabe merah, cabe rawit, aduk sampai rata.
Masukan ayam, santan, garam, gula, dan kecap, masak sampai mendidih dan ayam matang ( empuk). Masukan kol dan tomat aduk sampai layu, angkat taruh dalam mangkok, lalu taburi bawang merah goring, sajikan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP TONGSENG AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T13:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP TONGSENG AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP DONBURI AYAM SAWI

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP DONBURI AYAM SAWI
CARA MEMBUAT RESEP DONBURI AYAM SAWI

Bahan Ayam Sawi:
Nasi putih secukupnya

Topping Ayam Sawi:
250 gr daging ayam tanpa kulit dan tulang, iris memanjang

150 gr sawi hijau, potong 3 cm (saya agak banyakin dari resep aslinya yg Cuma 100gr)
1 sdm kecap manis
100 ml air
3 sdm minyak untuk menumis

Bumbu dihaluskan :
3 buah cabai merah minang
2 siung bawang putih
1 sdt merica bubuk
1 sdt gula pasir
1 sdt garam


Cara membuat Resep Donburi Ayam Sawi:
Topping: Tumis bumbu halus sampai harum lalu masukan daging ayam, kecap manis dan air aduk rata masak hingga ayam matang

Setelah air agak berkurang masukan sawi aduk-aduk hingga sawi layu dan matang, angkat.
Taruh nasi dalam mangkuk beri atasnya bahan Topping, lalu sajikan.

NB : resep dikutip dari detik yang mengalami perubahan sedikit kalo mau langsung aja lihat ke resep aslinya
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP DONBURI AYAM SAWI
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:52:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP DONBURI AYAM SAWI
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM TEPUNG KRISPI

Advertisment
Cara membuat Resep Ayam Tepung Krispi
CARA MEMBUAT RESEP AYAM TEPUNG KRISPI
Bahan  Ayam Krispy:
750 gr ayam dipotong sesuai selera cuci bersih

200 cc air
Minyak untuk menggoreng
Bumbu halus :
1 sdt merica
5 butir bawang putih
1 sdt garam

Bahan balutan Ayam Tepung Krispi :
200 gr tepung terigu
2 butir telur ayam dikocok
1 mangkuk air es

Cara membuat Resep Ayam Tepung Krispi :
Taruh ayam dalam panci beserta air dan bumbu halus lalu masak sampai air habis.
Setelah itu biarkan ayam supaya dingin.
Panaskan minyak goreng diatas wajan, celupkan ayam kedalam air es dan gulingkan ayam ke tepung terigu, lalu masukkan ke dalam kocokan telur, lalu gulingkan kembali ke dalam tepung terigu ( jika dirasa tepung masih tipis menempel pada ayam, bisa dicelupkan lagi ke dalam kocokan telur, dan kembali digulingkan kedalam tepung terigu)
Setelah itu, goreng ke minyak goreng yg telah panas dengan api sedang sampai matang kecoklatan (kering).
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM TEPUNG KRISPI
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:25:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM TEPUNG KRISPI
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT AYAM GORENG BOGOR

Advertisment
CARA MEMBUAT AYAM GORENG BOGORCARA MEMBUAT AYAM GORENG BOGOR

Bahan Ayam Goreng :
1 kg ayam (potong-potong cuci, rendam air jeruk

1 cm lengkuas dimemarkan
1 btg serai dimemarkan
300 ml air/santan

Bumbu halus Ayam Goreng:
5 buah cabai merah keriting (optional)
6 butir bawang merah
3 butir bawang putih
1 sdt ketumbar bubuk
½ sdt merica
2 cm kunyit
4 butir kemiri
½ cm jahe
½ sdt gula merah
1 sdt garam
1 sdm air asam jawa


Cara membuat Ayam Goreng Bogor:
Ungkeb ayam bersama bumbu, hingga cukup empuk, angkat, sisihkan.

Goreng hingga kecoklatan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT AYAM GORENG BOGOR
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:19:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT AYAM GORENG BOGOR
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK ALA SWIKE

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK ALA SWIKE
CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK ALA SWIKE



Bahan Ayam Masak Swike:
½ kg ayam dipotong-potong, lalu cuci bersih.

Bumbu Ayam Masak Swike:

2 cm jahe dimemarkan
2 ½ sdt bawang putih halus
½ sdt merica bubuk
50 gr tauco
1 sdt gula pasir
1 sdt garam
3 – 4 sdm kecap manis
3 batang sledri di iris halus
500 ml air


Cara Membuat Resep Ayam Masak Swike :
Tumis bawang putih hingga kuning kecoklatan bersama jahe, lalu masukan tauco, merica, dan ayam, aduk, lalu diberi air, garam, kecap manis dan gula pasir. Masak hingga ayam empuk. Sebelum diangkat, masukan sledri, aduk lalu angkat dan sajikan.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK ALA SWIKE
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:14:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM MASAK ALA SWIKE
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BACEM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BACEMCARA MEMBUAT RESEP AYAM BACEM

Bahan Ayam Bacem :
1 kg ayam, potong2 dan bersihkan

2 cm lengkuas, dimemarkan
2 mata asam jawa
3 lembar daun salam
600 ml air kelapa (air biasapun bisa)
1 sdt kecap manis
1 btg serai dimemarkan


Bumbu Ayam Bacem Dihaluskan :
4 butir bawang merah
3 butir bawang putih
1 sdt ketumbar
2 butir kemiri
2 sdm gula merah
1 sdt garam


Cara membuat Ayam Bacem:
Campur air kelapa, kecap manis, asam, bumbu halus, lengkuas, serai, dan daun salam di panci, lalu aduk.
Masukan ayam aduk, masak diatas kompor sampai matang dan airnya susut. Angkat,sisihkan.
Goreng ayam sebentar, Angkat, Sajikan .

NB : kalo pengen lebih manis bisa ditambahin gula
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BACEM
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BACEM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU KACANG

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU KACANGCARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU KACANG


Bahan Ayam Bumbu Kacang :
½ kg ayam potong2 lalu bersihkan

1 btg serai dimemarkan
2 lbr daun salam
2 lbr daun jeruk
2 mata asam jawa
3 sdm kecap manis
150 gr kacang tanah goreng lalu haluskan
500 ml air


Bumbu halus :
10 buah cabe rawit tua (bisa diganti cabai merah)

5 buah bawang merah
3 buah bawang putih
1 sdm gula merah
1 sdt garam


Cara Membuat Ayam Bumbu Kacang:
Panaskan minyak tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun salam, daun jeruk, asam jawa, serai, kacang tanah , kecap dan air, lalu masukkan ayam aduk rata masak sampai matang dan agak kental.

Angkat dan hidangkan dengan ditaburi bawang goreng.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU KACANG
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM BUMBU KACANG
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM PELECING

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM PELECINGCARA MEMBUAT RESEP AYAM PELECING


Bahan Ayam Plencing:
½ kg dada ayam taburi garam, goreng lalu disuwir kasar (seharusnya dibakar lalu disuwir)

1 buah Jeruk limau


Bumbu halus Resep Ayam:
8 buah cabai merah

5 buah cabai rawit merah
1 buah tomat merah
2 butir bawang merah
1 sdt terasi
Garam secukupya
Gula pasir secukupnya (optional)


Cara membuat Resep Ayam Plencing:
Tumis bumbu halus sampai harum masukan ayam suwir dan beri air 50ml aduk rata, masak terus sampai bumbu meresap dan air habis ( kering ).

Sajikan dengan perasan air jeruk limau.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM PELECING
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:03:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM PELECING
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP BUBUR AYAM KHAS BANJAR

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP BUBUR AYAM KHAS BANJARCARA MEMBUAT RESEP BUBUR AYAM KHAS BANJAR

Resep Bubur Ayam Khas Banjar Ala Bumbu Dapur Ga Kalah enaknya sama Bubur Samin

Bahan :
  • Beras 1/2 kg
  • Ayam Kampung 1/4 ekor, cincang 2 x 2 cm
  • Santan 1/2 buah kelapa
  • Kayu Manis 2 ruas jari
  • Cengkeh 7 kuntum
  • Royco Ayam 1 bungkus
  • Daun Bawang 1 batang
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Minyak untuk menumis
Bumbu :
  • Bawang Merah 3bh
  • Bawang Putih 3 siung
  • Merica 15 butir
Semua Bahan Bumbu diulek-ulek

Bahan Pelengkap :
  • Telur Itik 3btr , direbus, diiris tipis
  • Seledri, diiris tipis
  • Bawang Goreng
  • Kerupuk
Cara Membuat Bubur Ayam Khas Banjar :
  1. Tumis daun bawang sampai agak layu, lalu masukkan bumbu yang telah dihaluskan
  2. Masukkan ayam yang telah dicincang (2 x 2 cm) kedalam tumisan bumbu yang telah matang
  3. Rebus Beras dengan air 1,5 ltr, masukkan ayam yang sudah berbumbu,kayu manis dan cengkeh sampai beras pecah-pecah (mulai mengembang), setelah air agak mengering masukan santan sambil diaduk-aduk
  4. Beri garam secukupnya
  5. Beri Royco ayam 1 bungkus
  6. Gula pasir secukupnya
  7. Masak Bubur sampai matang sambil diaduk-aduk
Sajikan dengan taburan irisan daun seledri, bawang goreng, kerupuk dan irisan telur itik.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP BUBUR AYAM KHAS BANJAR
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:02:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP BUBUR AYAM KHAS BANJAR
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM PENYET

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM PENYET
CARA MEMBUAT RESEP AYAM PENYET

Bahan Ayam Penyet :
½ ekor ayam potong2 lalu bersihkan

2 lbr daun salam


Bumbu halus Ayam Penyet:
3 butir bawang putih

1 sdt ketumbar
2 butir kemiri
2 cm kunyit
2 cm lengkuas
1 btg serai
1 sdt garam (sesuaikan selera)


Sambal Ayam penyet :
10 buah cabai merah keriting digoreng

3 butir bawang putih digoreng
1 buah tomat ukuran besar digoreng
1 sdm terasi matang (2 terasi ABC)
1 sdm gula merah
½ sdt garam (sesuaikan selera)

Cara membuat Ayam Penyet:
Campur ayam, daun salam, dan bumbu halus tambahkan air secukupnya lalu masak hingga ayam matang (empuk) dan air tinggal sedikit, angkat ayam biarkan supaya dingin. Setelah itu goreng ayam sampai kuning kecoklatan, sisihkan.

Taruh semua bahan sambal dalam cobek lalu uleg hingga halus, taruh ayam yang sudah digoreng diatas sambal lalu dipenyet (ditumbuk).
Sajikan dengan lalapan.
NB : sewaktu memasak ayam bisa ditambahkan tempe/tahu
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM PENYET
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T12:01:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM PENYET
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG LENGKUAS

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG LENGKUASCARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG LENGKUAS
Bahan Ayam goreng :
1 kg ayam, potong-potong
200 ml air
4 lbr daun salam
2 mata asam jawa
Bumbu diHaluskan:
6 buah bawang merah
4 buah bawang putih
5 butir kemiri
2-3 cm kunyit
100 gr lengkuas (bisa diparut)
1 sdt garam
½ sdt gula 1 btg serai

Cara membuat Ayam goreng lengkuas:
1. Campur ayam dengan bumbu yang dihaluskan, masukkan dalam wajan, masak sambil diaduk-aduk . lalu Beri air, masak sampai bumbu meresap dan air habis. Angkat dan sisihkan.
2. Pisahkan ayam dengan bumbu, goreng ayam sampai kecokelatan, angkat dan tiriskan.
3. Goreng bumbu sampai kecokatan, angkat dan tiriskan. Taburi ayam dengan bumbunya.

NB : Biasanya lengkuas saya parut tapi berhubung saya lagi malas jadi saya blender dengan bahan yang lain.


Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG LENGKUAS
Posted by:okemas
Published :2013-07-30T09:38:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM GORENG LENGKUAS
Tips Dan Trik Suka Bagikan

Wednesday, July 24, 2013

CARA MEMBUAT RESEP AYAM TUMIS JAMUR

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEPCAYAM TUMIS JAMURCARA MEMBUAT RESEP AYAM TUMIS JAMUR]
BAHAN-BAHAN:
150 g ayam fillet
8 buah jamur shitake
100 g rebung rebus
Jahe segar secukupnya
1 sdm tepung terigu
3 sdm soy sauce
2 sdm mirin
Lada merah secukupnya
Garam dan merica secukupnya
Minyak sayur secukupnya
CARA MEMBUAT AYAM TUMIS JAMUR:
1. Bersihkan ayam, iris tipis-tipis, kemudian iris rebung yang telah di rebus dengan jahe cincang.
2. Bersihkan dan iris jamur shitake, lalu haluskan lada merah.
3. Bumbui ayam dengan garam dan merica sembari taburi dengan tepung terigu agak di balik-balik.
4. Panaskan sedikit minyak sayur dalam wajan, tumis jahe dan cabai merah, kemudian masukkan ayam dalam wajan
hingga matang.
5. Tambahkan rebung dan irisan jamur shitake dalam wajan. Tumis semua, tuangkan soy sauce dan mirin aduk dengan
merata.
6. Angkat, hidangkan dengan plate sebagai lauk.

AYAM TUMIS JAMUR - dapurkobe.co.id
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM TUMIS JAMUR
Posted by:okemas
Published :2013-07-24T05:49:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM TUMIS JAMUR
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP AYAM CAP GOMEH

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP AYAM CAP GOMEH
CARA MEMBUAT RESEP AYAM CAP GOMEH

BAHAN :
1 ekor ayam
2 — 3 buah kunyit
3 buah tomat
3 siung bawang putih
5 buah bawang merah
5 — 6 buah kemiri
2 — 3 iris jahe
1 butir kelapa
1 batang sereh
2 lembar daun salam – 1 kerat Laos
Air secukupnya
1 Sendok makan cabe giling.

CARA MEMBUAT AYAM CAP GOMEH :
Semua bumbu diulek halus campur dengan cabe giling, lalu ditumis.
—Ayam dipotong-potong.
—Ayam dan santang direbus jadi satu dan masukkan sereh,Laos, garam dan salam secukupnya.
Bumbu-bumbu yang telah ditumis tadi masukkan dan disaring ke dalam santan.
Tunggu sampai matang.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP AYAM CAP GOMEH
Posted by:okemas
Published :2013-07-24T05:25:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP AYAM CAP GOMEH
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP OPOR AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP OPOR AYAM
CARA MEMBUAT RESEP OPOR AYAM
BAHAN :
1 kg atau 1 ekor ayam
minyak goreng secukupnya
2 lembar daun salam
1 batang serai, di memarkan
1 cm lengkuas. dimemarkan
4 cm kayu manis
750 cc santan dari satu butir kelapa
BUMBU :
10 butir bawang merah
4 siung bawang putih
1 sendok makan ketumbar
10 butir jintan
1 /2 sendok teh merica bulat
2 cm jahe
2 cm kunyit
garam secukupnya
CARA MEMBUAT OPOR AYAM :
• Ayam dibersihkan sampai bersih, lalu dipotong menjadi 10 bagian. Kemudian di goreng dalam minyak panas sampai berwarna kekuning-kuningan. Angkat dan tiriskan.
• Haluskan semua bumbu sampai halus. Selanjutnya panaskan 3 sendok makan minyak. lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan. masukkan daun salam. serai, lengkuas dan kayu manis.
• Setelah beraroma. masukkan santan dan ayam. Masak terus sampai santan mendidih dan ayam lunak.
• Setelah matang. angkat dari perapian dan siap disajikan sebagai pelengkap ketupat
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP OPOR AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-24T05:23:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP OPOR AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT
CARA MEMBUAT RESEP BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT

BAHAN BOLA AYAM:
200 gram ayam cincang
10 butir telur puyuh, rebus dan kupas bersih
4 siung bawang putih, haluskan
1/2 sdt merica bubuk
1/2 sdt garam
Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng bola-bola

BUMBU:
1 buah tomat rebus dan haluskan (pure tomat)
1/4 buah bawang bombay, cincang halu
4 siung bawang putih, cincang halus
3 sdm saus tomat
1 sdm saus sambal
1 sdt merica bubuk
1/2 sdt garam
¼ sdt gula pasir
200 ml air
2 sdm minyak goreng, untuk menumis

CARA MEMBUAT BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT:
1. Bola-bola ayam: campur semua bahan menjadi satu (ayam cincang, bawang putih halus, merica bubuk, dan garam).
Ambil 1 sdm adonan kemudian pipihkan. Isi bagian tengahnya dengan telur puyuh dan bentuk menjadi bola-bola. Sisihkan.
Panaskan minyak goreng dan goreng bola-bola hingga kekuningan. Angkat dan sisihkan.
2. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum. Masukkan pure tomat. Adukrata. Tambahkan saus tomat dan sambal. Aduk kembali.
3. Masukkan bola-bola ayam, garam gula, dan merica bubuk. Tuang air, masak hingga kuah mengental
4. Angkat dan sajikan hangat

Untuk 3 porsi
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT
Posted by:okemas
Published :2013-07-24T05:18:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP BOLA AYAM TELUR PUYUH KUAH TOMAT
Tips Dan Trik Suka Bagikan

CARA MEMBUAT RESEP RENDANG AYAM

Advertisment
CARA MEMBUAT RESEP RENDANG AYAM
CARA MEMBUAT RESEP RENDANG AYAM

BAHAN :
1 ekor ayam

BUMBU YANG DIHALUSKAN :
7 siung bawang putih
10 siung bawang merah
15 buah cabe merah
5 buah cabe kecil

BUMBU II :
1 cm lengkuas
4 lembar daun salam
5 buah sereh
1 buah kelapa (dibuat poyah dan dihaluskan)
200 cc santan
Garam secukupnya
1 sendok teh merica bubuk
1 sendok teh vitsin
1 sendok teh gula merah
2 sendok ketumbar (dihaluskan)

CARA MEMASAK RENDANG AYAM :
1. Ayam dibersihkan sampai bersih lalu dipotong-potong, sisihkan
2. Haluskan bumbu-bumbu (bawang putih, bawang merah, cabe rawit, dan cabe merah sampai halus.
3. Tumis bumbu-bumbu tersebut sampai beraroma lalu tambahkan bumbu-bumbu yang lain
dan terakhir masukkan poyah.
4. Setelah bumbu matang, masukkan ayam yang sudah dipotong-potong tadi, lalu ungkep sampai empuk.
5. Tambahkan santan dan masak kembali sampai airnya mengental.
Cicipi kalau dirasa cukup, angkat dari perapian.
Advertisment





thumbnail Title: CARA MEMBUAT RESEP RENDANG AYAM
Posted by:okemas
Published :2013-07-24T05:11:00-07:00
Rating: 5
Reviewer: 458965 Reviews
CARA MEMBUAT RESEP RENDANG AYAM
Tips Dan Trik Suka Bagikan